PENGUMUMAN TENTANG PENYESUAIAN JADWAL SELEKSI PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA PEMERINTAH KOTA SEMARANG TAHUN ANGGARAN 2024 PERIODE II
BKPP Kota Semarang
Minggu, 25 Mei 2025
6,081
x dilihat
PENGUMUMAN
NOMOR: B/800.1.2/018/2025
TENTANG
PENYESUAIAN JADWAL SELEKSI PENGADAAN
PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA PERIODE II
PEMERINTAH KOTA SEMARANG TAHUN ANGGARAN 2024
Menindaklanjuti Surat Deputi Bidang Sistem Informasi dan Digitalisasi Manajemen ASN Nomor 7199/B-KS.04.01/SD/E/2025 tanggal 20 Mei 2025 Hal Penyesuaian Jadwal Seleksi Pengadaan PPPK T.A. 2024 Tahap II, maka dengan ini disampaikan penyesuaian jadwal Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Pemerintah Kota Semarang Tahun Anggaran 2024 Periode II sebagai berikut: